Jumat, 05 Desember 2014

MANFAAT SEDEKAH



Manfaat sedekah menurut al-Qur’an, Hadis,Dan pendapat Ulama
Sedekah memiliki keutamaan banyak sekali. Beberapa ayat al-Quran, Hadis dan pendapat ulama akan kutipan berikut ini:

1.   Amal Menuju bahagia di akhirat
Allah Swt, berfirman:
Apa yang di sisimu akan lenyap dan apa yang ada di sisi Allah adalah kekal. Dan sesungguhnya kami akan memberi balasan kepada orang-orang yang sabar dengan pahala yang lebih baik dari apa yang telah mereka kerjakan.” (QS.an-Nahl:96)

2.   Penghapus dosa
Allah Swt. Berfirman:
Dan orang-orang yang beriman dan beramal saleh, benar-benar akan Kami hapuskan dari mereka dosa-dosa mereka dan benar-benar akan kami beri mereka balasan yang lebih baik dari apa yang mereka kerjakan.” (QS.al-Ankabut:7)

Rasulullah bersaabda:
bersedekahlah kalian meskipun hanya sebiji kurma, sebab sedekah mampu memenuhi kebutuhan orang yang kelaparan dan memadamkan kesalahan sebagaimana air memadamkan api.” (HR. Ahmad)

3.   Disediakan surga
Rasulullah bersabda:
Barang siapa yang membangun masjid dengan ikhlas karena Allah, maka Allah akan membangun baginya sebuah rumah di surga.” (HR Ibnu Majah)

Alah Swt. Berfirman:
dan bersegeralah kamu kepada ampunan Rabb-mu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertaqwa. (Yaitu) orang-orang yang menginfakkan (hartanya) baik di waktu lapang maupun sempit dan orang-orang yang menahan amarahnya dan memaafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebajikan.” (QS. Ali Imran:133-134)

0 komentar:

Posting Komentar

KONTAK PANITIA REJEKI SEDEKAH

 081335780530
081229202000

7E6E4167

Unordered List

Jasper Roberts - Blog

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.

DOMPET AMAL


NO REK :8595018753  
A/N MUHAMAD BAHRUDIN

NO REK  :665401000681502 
A/N LEGIMAN DARYO SEMITO


NO REK  :1020004309206
A/N ABDULLAH MASRUR


NO REK :0338539890 
A/N SETIYA RAMDANI

Popular Posts